Tentang
Truffle merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pendidikan khususnya bahasa asing. Truffle dapat dijadikan wadah untuk belajar bahasa asing segala usia, dari umur 5 tahun dan seterusnya. Bahan ajar dan kurikulum menggunakan standar internasional, serta diimpor langsung dari negara asal. Truffle memiliki fasilitas dan pengajar yang baik dan berkompeten.
Visi
Menjadi lembaga bahasa yang profesional, terpercaya dan terbaik di Bogor.
Misi
- Memberikan pelayanan terbaik dengan cara menggunakan materi, bahan ajar sesuai dengan sertifikat internasional dan pengajar yang berkompeten.
- Memberikan suasana belajar yang menyenangkan dan nyaman serta penyampaian materi dengan baik dan benar
- Mendukung dan membantu peserta didik untuk mengikuti sertifikat yang diakui secara internasional (CEFR)
- Membuka kelas mulai dari umur 5 tahun sampai tak terhingga.
- Menyediakan kelas reguler dan private sehingga peserta didik dapat mengatur jadwal kelas secara fleksibel.
Tutor-Tutor Truffle
Anasyah Madaniah
Tutor Bahasa Jerman
Siti Ayu Ningsih
Tutor Bahasa Indonesia Penutur Asing (BIPA)
Destinia Natalira Arisandi
Tutor Bahasa Mandarin
Florencia Loinelle Bernadetta
Tutor Bahasa Korea
Jordy
Tutor Bahasa Inggris
Roby Trianto
Tutor Bahasa Jepang
Saskia Trifidita
Tutor Bahasa Mandarin
Yelni
Tutor Bahasa Jepang
Nadia Nur Aziza
Tutor Bahasa Inggris
Indri Dharojatin
Tutor Bahasa Jepang
Siska Mutiara Ikhsan
Tutor Bahasa Inggris
Hagung Yudistira Utomo
Tutor Bahasa Inggris